Bahan kulit/crust:
Bahan filling labu :
campur semua bahan isi lalu aduk rata. Boleh juga diblender biar lebih halus merata.
Selamat mencoba
*sumber : Wardhiana Dhana
- 300 gram margarin/butter
- 2 sdm gula halus (munjung)
- 3 kuning telur (saya cuma 2(
- 500 gram tepung terigu protein sedang/all purpose flour
- 1 sdm susu bubuk (tambahan dari saya)
- Campur semua bahan menjadi satu menggunakan pisau pastry atau sendok kayu hingga adonan berbutir-butir dan tercampur rata.
- Padatkan dan bulatkan hingga mudah dipulung.
- Cetak dalam cetakan pie yang sudah dioles tipis dengan margarin/minyak oles loyang. Tusuk tusuk dengan garpu.
- Panggang selama 15 menit, keluarkan dari oven isi dengan adonan labu lalu panggang lagi sampai matang.
Bahan filling labu :
- 250 gr labu kuning kukus, haluskan (saya 300gr)
- 100 ml susu cair (saya 150 ml)
- 100 ml SKM (saya suka manis jadi saya tambahkan skm)
- 3 btr telur
- 125 gr gula palm (saya pake gula merah disisir halus)
- 1/4 sdt kayu manis bubuk (saya skip)
- 1/4 sdt vanili
- 2 sdm madu (saya skip)
- 1/2 sdm tepung custard (tambahan dari saya)
campur semua bahan isi lalu aduk rata. Boleh juga diblender biar lebih halus merata.
Selamat mencoba
*sumber : Wardhiana Dhana
Posting Komentar untuk "Resep dan Cara Membuat Pie Labu Kuning"