Resep Cara Membuat Takoyaki Nasi Sosis - Selamat Siang Bunda2..
Mau ikutan setor kreativitas dari nasi nih bunda..
Ibu Nathalia Utama, ibu Yanti Tri, ibu Ika Musriana
Bahan :
* 2 centong nasi (Blender kasar)
* 2 biji sosis (potong-potong)
* 2 butir telur
* Daging ayam suwir
* 2 siung bawang putih iris
* 3 siung bawang merah iris
* 1 cabai merah iris kecil
* masako/royco secukupnya
* 1/4 sdt garam
* minyak goreng untuk olesan cetakan takoyaki
Cara membuat :
1. Kocok telur dan masukkan semua bahan yang ada, campur sampai rata.
2. Masukkan dalam cetakan yang sudah diolesi minyak goreng, tunggu sampai kecoklatan, angkat
3. Hidangkan dengan saos sambal atau saos tomat
Mau ikutan setor kreativitas dari nasi nih bunda..
Ibu Nathalia Utama, ibu Yanti Tri, ibu Ika Musriana
Resep Takoyaki Nasi Sosis
by Dwi AmaliaBahan :
* 2 centong nasi (Blender kasar)
* 2 biji sosis (potong-potong)
* 2 butir telur
* Daging ayam suwir
* 2 siung bawang putih iris
* 3 siung bawang merah iris
* 1 cabai merah iris kecil
* masako/royco secukupnya
* 1/4 sdt garam
* minyak goreng untuk olesan cetakan takoyaki
Cara membuat :
1. Kocok telur dan masukkan semua bahan yang ada, campur sampai rata.
2. Masukkan dalam cetakan yang sudah diolesi minyak goreng, tunggu sampai kecoklatan, angkat
3. Hidangkan dengan saos sambal atau saos tomat
Posting Komentar untuk "Resep Cara Membuat Takoyaki Nasi Sosis"