Resep Sate Ayam & Kambing by Fah Umi Yasmin - Kesukaan anak anak sate ayam, bikinnya lama habisinnya cepat, meskipun tanpa bumbu juga tetap enak, karena ayamnya sebelum ditusuk kasih bumbu dulu bawang putih, merica, garam & kecap, jadi meresep, untuk lemak semua saya buangin.
Bumbunya juga semerbak wangi, karena pakai ketumbar & jahe, bumbu ini juga cocok untuk bumbu siomay, tapi tanpa ketumbar & jahe
Bahan-bahan
Tambahkan
Tata sate dipiring, siram dengan bumbu kacang.
*sumber: Fah Umi Yasmin
Bumbunya juga semerbak wangi, karena pakai ketumbar & jahe, bumbu ini juga cocok untuk bumbu siomay, tapi tanpa ketumbar & jahe
Resep Sate Ayam & Kambing
By : Fah Umi YasminBahan-bahan
- 2 Ekor dada ayam, potong
- 1/4 buah lemon / 1 buah jeruk nipis
- 3 sdm kecap
- 1/2 sdt garam
- 11 butir merica hitam / putih
- 4 siung bawang putih
- 1/4 sdt jintan
- 1/2 sdt ketumbar & sebelum dibakar tambahi bumbu kacang, sebelum kasih bumbu bisa tabur tepung kanji / daun pepaya / nanas, pilih salah satu, cuci baru kasih bumbu
- Tusuk sate
- Cuci bersih fillet ayam, potong, masukan air jeruk nipis / lemon, aduk rata, kemudian masukkan kecap manis dan bumbu halus.
- Diamkan sebentar agar bumbu meresap.
- Tusukkan daging ayam ke tusukan sate
- Bakar sate diatas kompor bisa pake Happy Call, oles margarin
- Bakar sate sampai matang, dengan api sedang
- 2 buah cabe merah besar
- 5 siung Bawang Merah
- 5 siung Bawang Putih
- 3 genggam kacang tanah
- 1 sdt ketumbar
- 3 butir kemiri
- 2 cm jahe
Tambahkan
- 3 sdm kecap manis
- 2 sdm kacang selai
- 2 sdt gula putih
- 2 sdt gula merah
- 3/4 - 1 sdt garam
- 1/4 sdt kaldu instant
- 2 sdm minyak goreng
- 1 sdm minyak wijen, biar aromanya semerbak
Tata sate dipiring, siram dengan bumbu kacang.
*sumber: Fah Umi Yasmin
Posting Komentar untuk "Resep dan Cara Membuat Sate Ayam & Kambing by Fah Umi Yasmin"